Tujuan MAF
01.
Mendukung perjuangan masyarakat, khususnya perempuan dalam mempertahankan wilayah hidup, berjuang memulihkan dan menolak perusakan alam.
02.
Pengembangan dan penguatan generasi baru masyarakat, dengan ikatan sosial yang kuat, terutama yang dirajut para perempuan, atas tantangan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan dan menghadapi tantangan besar perubahan iklim.
03.
Keberlanjutan pangan dan pengembangan ekonomi kreatif, terutama penghidupan kaum perempuan yang berkaitan dengan keselamatan rakyat dan pemulihan alam.
04.
Pertukaran pengalaman antar wilayah untuk pembelajaran dan pengetahuan mengenai kepemimpinan perempuan.